Spesifikasi Harga Yamaha X-Ride

Spesifikasi Harga Yamaha X-Ride - PT YIMM meluncurkan Yamaha X-Ride di Indonesia yang ditujukan untuk penggemar adventure baik di medan off-road maupun on-road. Yamaha X Ride resmi diluncurkan pada tanggal 27-28 Maret 2013 di Yogyakarta. Matic yang bergaya cross ini  mempunyai keunggulan Yaitu: mampu berjalan di genangan air, mampu berjalan di jalan rusak (masa gak bisa sih?),menjadi matic cross pertama di Indonesia, posisi tangki di bawah jok, mempunyai Smart Lock System, dan harga Yamaha X-Ride yang juga terjangkau. 

 Yamaha X-Ride

Untuk pilihan warna Yamaha Xride 2013 tersedia empat pilihan warna yaitu
Crossoer Blue,
Skater White,
Drifting Black, dan
Adventure Black.


Untuk wilayah Jakarta, Yamaha X-Ride terbaru ini akan dibanderol seharga Rp 14,4 juta. Harga tersebut sudah berstatus OTR untuk wilayah di Jakarta.

Namun untuk wilayah Jawa Tengah dan Yogyakarta sendiri X-Ride ini akan dibanderol Rp 200 ribu lebih mahal dari Yamaha Soul GT. Harga untuk X-Ride ini kira-kira akan dilepas sebesar Rp 14,7 juta.

Berikut ini Spesifikasi Yamaha X-Ride
Baiklah berikut ini spesifikasi lengkap Yamaha X-Ride, yang tercakup:  bahan bakar,mesin, transmisi, ukuran, tipe ban dan rem Yamaha X-Ride.

Bahan bakar
Sistem bahan bakar: Injeksi YMJET-FI
Kapasitas tangki: 4,8 liter
Kapasitas oli mesin: 0,8 liter
Bahan bakar: Bensin tanpa timbal oktan 91
Sistem pengapian: TCI

Mesin
cc: 115cc
Mesin: 4-stroke, SOHC 2-katup satu silinder berpendingin udaraIsi silinder: 113,69 cc
Diameter x Langkah: 50 x 57,9 mm
Rasio kompresi: 9,30: 1
Accu: Tipe kering
Busi: NGK / CR6HSA
Type: Matic
Max tenaga: 7,75 PS putaran 8500 rpm

Transmisi
Tipe transmisi: V-belt
Jenis rangka: Steel underbone
Gigi rasio akhir: 9,822 (47/15 x 41/13)
Filter udara: Kertas (basah)

Ukuran
Panjang x Lebar x Tinggi: 745 x 1.880 x 1.085 mm
Sudut rake / trail: 26.5O / 110 mm
Jarak terendah dari tanah: 120 mm
Sumbu roda: 1.275 mm
Radius belok: 1.900 mm
Tinggi jok: 780 mm
Berat isi: 99 kg

Harga
Harga Yamaha X-Ride, berbagai variannya:
Special Edition dan Adventure Rp.14,4 juta
X-Ride model special edition Rp 15 juta
Yamaha X-Ride model adventure Rp 16,565 juta

Lain-lain
Headlamp: 12 V 35W/35W x 1
Ban depan: 70/90-14M / C 34P
Ban belakang: 100/70 – 14M / C 51P
Torsi puncak: 8,5 Nm di 5000 rpm
Rem belakang: Rem teromol
Rem depan: Rem cakram, Single-piston
*produksi terbatas

Bagaimana ulasan tentang Yamaha X-Ride Spesifikasi Harga ini, beri komentarnya ya kalau menarik dan bagikan juga ke Google Plus, Twitter dan Facebook. Trims...!!!

Artikel Terkait Otomotif

0 comments:

Post a Comment